Saturday, March 22, 2014

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional 2014

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional 2014

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional

Ya seperti yang kita tau, Ujian Nasional udah dekat, kalian hanya tinggal menghitung minggu (bukan hari minggu yang di hitung!). Baik SMA, SMK, SMP, dan SD sebentar lagi akan menghadapi UN. Khusus SMA dan SMK sepertinya yang paling menderita, karena soal UN tahun ini ada 20 paket, dan bahkan kabarnya, akan bertambah 40 PAKETT !!! WTF!!


Pastinya akan jadi beban bagi para pelajar yang menginginkan keadilan! Belum lagi nilai KKM yang lumayan bikin shock.

Maka dari itu, sekarang Rendomblog akan memberikan beberapa Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional. Yuk di simak!


1. Berdoa dan perbanyak ibadah

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional
Segala sesuatu hal pasti harus di awali dengan doa, serta ibadah yang akan membuat hal tersebut akan di mudahkan oleh Yang Maha Kuasa. Begitu juga pelajar yang akan mengahadapi UN. Berdoalah dan mulai sekarang rajinlah pergi ke Masjid. Itu juga membuktikan efek positif UN yang membuat pelajar yang awalnya nakal, akan Tobat secara massal dan mendadak menjelang UN.


2. Minta Doa Orang tua

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional
Doa orang tua termasuk doa yang paling manjur, mintalah kepada ortu kalian untuk mendoakan agar mendapatkan hasil yang bagus ketika UN. Selain minta doa, jangan lupa minta uang jajan sebelum pergi ujian!


3. Makan

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional
Apa yang terjadi jika kalian ujian dalam keadaan Lapar? Pasti gak konsen kan? Sedangkan dalam keadaan Kenyang saja bisa membuat kita gak konsen, apalagi lapar. Jadi karenanya, sarapan dulu sebelum ujian dan jangan sarapan ketika ujian berlangsung.


4. Istirahat yang Cukup

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional

Istirahat yang cukup akan membantu proses kerja otak menjadi lancar dalam berpikir, tentu menguntungkan dalam mengerjakan soal-soal yang diberikan. Tidur yang cukup, kurangi bergadang. Tidur di ruangan ujian juga mungkin dapat membantu kamu mendapatkan jawaban lewat mimpi. Kurangi juga bermain Game, minimal sehari 12 jam.


5. Persiapkan Peralatan Ujian

Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional
Ya, apa jadinya jika ulangan gak membawa peralatan ujian? Pastinya kamu akan di kira anak autis yang nyasar. Tapi peralatan yang di maksudkan disini adalah Cerpean, Handphone, Kalkulator, dan lain-lain yang dapat membantu proses menjawab mu lebih lancar, jika perlu, bawa juga alat scan barcode, karena katanya soal ujian tahun ini akan menggunakan Barcode, jadi menguntungkan untuk mengetahui paket apa yang kamu dapatkan. Dan ingat! Jangan sampai ketahuan pengawas!



Sekian Tips - Tips Menghadapi Ujian Nasional dari Rendomblog. 
Semoga dapat bermanfaat!


Friday, March 21, 2014

Robot-Robot Tercanggih di Dunia

Robot-Robot Tercanggih di Dunia

Mau tau Robot-robot tercanggih di Dunia versi Rendom blog, yuk kita OTW !

1. Asimo





Asimo adalah robot yang berwujud seperti Astronot, memilik tinggi dan berat 130 cm/ 54 lg. Asimo yang di ciptakan oleh Honda Motor Co ini memiliki kemampuan berjalan bahkan berlari. Robot ini memilik sumber daya dari baterai ion dan mampu di kontrol dengan komputer nirkabel serta menerima perintah suara. Gerakan Asimo juga lebih halus daripada robot lainnya yang cenderung kaku, sehingga mampu di fungsikan untuk beragam pekerjaan.

2. Roomba



Robot yang di produksi oleh iROBOT ini mampu membersihkan rumah tanpa diperintah. Harganya sendiri mencapai 200-500 dollar AS, robot ini diperkirakan telah di pakai oleh 2 juta rumah di dunia, dan mampu membersihkan perabot rumah, lantai, tangga, dan karpret. Setiap menyentuh barang yang terbuat dari bahan berbeda, robot ini akakn menyesuaikannya, sehingga proses pembersihan tidak merusak barang.

3. Roboy


Roboy adalah robot humanoid yang tidak memiliki mesin di persendiannya, tapi memiliki otot. Ini untuk pertama kalinya robot bisa merasakan dan bergerak seperti manusia. Mereka juga akan tidur jika merasa lelah.

4. Actroid DER2 (Female Robot)


 Robot yang cukup mirip dengan manusia ini difungsikan sebagai Receptionist ataupun penjaga loket dan bisa berbicara dalam 4 bahasa. Harga sewa Actroid ini sekitar $3500 untuk 5 hari. Namun Actroid ini belum bisa berjalan dan bergerak dengan baik, tingkat kecerdasannya masih di bawah ASIMO.

5. ATLAS


 Pentagon melalui salah satu lembaga yang di bawahinya, Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA), tengah mengembangkan proyek robot terbaru, sebuah robot ala terminator bernama ATLAS. Robot tersebut memiliki tinggi 1.8 meter dengan bobot mencapai 150 kg. Robot ini dibuat untuk bisa mengatasi segala medan, dari medan berlumpur, hutan, padang pasir dan lain-lain.






Dan yang terakhir, Robot tercanggih Sejagat Raya dan tidak ada duanya !!!!!

DORAEMON !!!!



Robot-Robot Tercanggih di Dunia



Cara Membuat Logo Indosiar di Corel Draw

Cara Membuat Logo Indosiar di Corel Draw

Kali ini Rendom blog akan mengajarkan Cara Membuat Logo Indosiar di Corel Draw, sebetulnya cara nya cukup mudah dan tidak memerlukan waktu yang lama untuk membuatnya.
Oke ikuti langkah-langkah nya :


1. Buka aplikasi Corel Draw mu, di sini saya menggunakan Corel Draw X4
2. Klik menu “File>New” atau “Ctrl+N”
cara membuat logo indosiar 
3. Buat sebuah lingkaran dengan memilih “Ellipse Tool (F7)” pada toolbars
cara membuat logo indosiar1
4. Tahan tombol “SHIFT” di keyboard lalu tarik mouse hingga jadi lingkaran
cara membuat logo indosiar2
5. Buat sebuah persegi yang memotong lingkaran dengan tool “Rectangle Tool (F6)”
cara membuat logo indosiar3
6. Buat lagi dua buah persegi yang sama, tetapi ukurannya lebih kecil, dan letaknya satu di atas satu di bawah
cara membuat logo indosiar4
7. Pilih “Pick Tool (Ctrl+Spasi)”, lalu blok seluruh shape yang telah di buat
8. Kemudian klik pilihan “Trim”, untuk memotong lingkaran
cara membuat logo indosiar5
9. Pilih lagi “Pick Tool” dan blok hanya tiga perseginya, lalu tekan “Delete” di keyboard
cara membuat logo indosiar6
10. Blok lagi shapenya, dan pilih menu “Arrange>Break curve apart (Ctrl+K), ini berfungsi untuk memisahkan setiap bagian lingkaran
11. Klik di bagian kosong, lalu beri warna setiap bagian lingkaran
cara membuat logo indosiar7
12. Pilih “Text Tool (F8)” lalu ketikan “INDOSIAR” dengan font '”Arial Black” uah warna menjadi biru
cara membuat logo indosiar8
13. Blok kata INDOSIAR, dan lakukan seperti langkah no.10
14. Pilih huruf “O” lalu delete
cara membuat logo indosiar9
15. Sekarang kita akan membuat huruf “O” nya
16. Buat tiga bua lingkaran kecil, lalu susun seperi di gambar, dan berikan warna
cara membuat logo indosiar10 cara membuat logo indosiar11
17. Blok lingkarannya, lalu tekan “Ctrl+G”
18. Letakan di dalam kata INDOSIAR tadi
19. Blok seluruh shape, lalu tekan lagi “Ctrl+G”
20. Tekan “Ctrl+E” untuk men-Save logo.
Ya, sekarang logo Indosiarnya telah selesai !
cara membuat logo indosiar12




Cara Membuat Logo Indosiar di Corel Draw














Cara Mengganti Template Blog

Cara Mengganti Template Blog
Oke ! Sekarang Rendom blog akan mengajarkan “Cara Mengganti Template Blog”.
1. Cari dulu templatenya disini atau disini alu Download
2. Masuk ke Blogger Dashboard
3. Pada Dashboard, klik Template
4. Lalu klik tombol Backup/Restore (kanan atas)
5. Klik tombol Choose File. Cari letak Template yang sudah anda download, file ber-ekstensi .xml
6. Kemudian klik pada tombol Upload
Cara Mengganti Template Blog
SELESAI !!!!


Cara Mengganti Template Blog

Thursday, March 20, 2014

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw


1. Buka aplikasi Corel kamu

2. Klik ‘New blank document’

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw


3. Buat sebuah lingkaran dengan ‘Ellipse Tool (F7)’

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

4. Buat menjadi tiga buah lingkaran seperti gambar

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

5. Blok lingkaran dengan ‘Pick Tool (Ctrl+Spasi)’, lalu pilih menu ‘Arrange>Align and Distribute>Align Right (R), sehingga menjadi seperti ini

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

6. Klik ‘Rectangle Tool (F6)’ dan potong setengah dari lingkaran

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

7. Blok seluruh shape, lalu ‘Trim’, sehingga satu bagian lingkaran terpotong

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

8. Blok lagi, tapi hanya Kotak dan lingkaran paling kecil

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

9. Pilih ‘Trim’ lagi, lalu Delete kotak dan lingkaran yang di tengah

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

10. Berikan warna pada logo, contoh warna logo SCTV adalah biru dan orange

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

11. Tambahkan juga teks ‘SCTV’ di bawah logo, dan SELESAI !!

Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw

Sekian tutorial Cara Membuat Logo SCTV di Corel Draw kali ini, semoga bermanfaat !